Proposal Pengembangan Taman Literasi 8

5
(8)

Bantu buat Taman Literasi 8?

Taman Literasi 8 yang selanjutnya Tali 8 merupakan sekelompok pemerhati pendidikan di wilayah desa Cilebut Barat, Kab Bogor. Tali 8 merupakan salah satu bentuk gerakan literasi masyarakat untuk mendukung program pemerintah dalam memberantas buta aksara dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Untuk mewujudkan itu, Kami membutuhkan dukungan Orang Baik seperti Anda.

Donasi

Lokasi Taman Literasi 8

Taman Literasi 8 berlokasi di Jalan Griya Cilebut, Cilebut Barat, Sukaraja, Kab. Bogor. Kode Pos 16710. Klik gambar untuk lihat pada Google maps

Lokasi Taman literasi 8

Batas Akhir Pengumpulan Donasi

Days
Hours
Minutes
Second

Status Donasi

515000
UANG (Rp)
60
BUKU (Bh)
15
DonatUR (org)

Capaian Saat Ini

Tali 8 berupaya menggunakan lahan Fasilitas Umum untuk Melayani Masyarakat secara Gratis

Area yang dipergunakan merupakan tanah untuk taman yang berada di wilayah sekretariat RT. Sebelumnya kami telah mendirikan semampu kami dari donasi para warga sekitar. Adapun gambaran yang telah kami lakukan adalah sebagai berikut dibawah ini.

Bangunan Perpustakaan

Rencana Perpustakaan

Perpustakaan didirikan sebagai tempat peminjaman buku gratis bagi warga. Saat ini bangunan baru berdiri seperti tampak pada gambar. Bangunan ini memiliki dimensi 6m x 1,5m x 3m

Rencana Taman Interaksi

Taman interaksi diperuntukan berupa meja dan bangku diantara tanaman rindang. Adapun Taman interaksi ini dioptimalkan sebagai ruang baca terbuka bagi warga. Namun saat ini kami masih secara bertahap mewujudkannya.

Rencana Bengkel Kreasi

Bengkel kreasi diposisikan di samping sekretariat RT sebagai ruang terbuka bagi pemerhati pendidikan untuk mengadakan kegiatan kreativitas seperti pelatihan kriya, seni, maupun pengajian anak.

Program Tali 8

Dongeng Anak

Kegiatan ini dilakukan oleh anak-anak secara bergantian untuk bercerita didasarkan buku yang telah dibaca

Cari Aku!

Kegiatan cari aku merupakan kegiatan permainan buat anak mencari informasi pada buku berdasarkan kata kunci yang diberikan.

Talkbook

Talkbook mendorong anak mencari kutipan pada buku dan diubah menjadi hiasan dinding

Bengkel Seni

Anak-anak diajak membuat karya seni dari barang bekas diubah hingga memiliki nilai ekonomi

Customer Support

Kami memberikan pelayanan buku selama 7 hari dari pukul 7 – 17

Manajemen Buku

Secara berkala, melaporkan capaian mingguan minat baca masyarakat

Dukungan yang Dibutuhkan (klik tuk lihat rincian)

Bangunan Perpustakaan & Taman Interaksi Rp 8.340.000

Hebel = 1 meter kubik x Rp 550.000 = Rp 550.000
Pasir = 5 kol x Rp 150.000 = Rp 750.000
Semen = 15 sak x Rp 55.000 = Rp 825.000
Baja Ringan = 20 batang x Rp 85.000 = Rp 1.700.000
Atap Spandek = 10 lembar x Rp. 110.000 = Rp. 1.100.000
Kabel = 1 Roll x Rp 65.000 = Rp 65.000
Stop Kontak + Saklar = Rp 150.000
Pintu Alumunium = Rp. 2.200.000
Jendela Alumunium = Rp 1.000.000

Total = Rp 8.340.000

Interior Perpustakaan Rp 23.555.000

Rak Buku = 5 unit x Rp 3.000.000 = Rp 15.000.000
Meja = 1 unit x Rp 350.000 = Rp 350.000
Kursi = 3 unit x Rp 50.000 = Rp. 150.000
Jam Dinding = 1 unit x Rp. 45.000 = Rp 45.000
Dispenser = Rp 550.000
Kipas Angin Dinding = Rp. 600.000
Laptop = Rp 5.500.000
Printer = Rp 950.000
Tempat Sampah = 2 Unit x Rp 30.000 = Rp 60.000
ATK = Rp 250.000
Tinta Printer = Rp 100.000

Total Rp 23.555.000

Buku Rp 8.915.000

Buku Anak = 30 paket x Rp 33.500 = Rp 1.005.000
Buku Keterampilan = 30 Paket x Rp 40.000 = Rp 1.200.00
Buku Keagaman = 30 paket x Rp 33.500 = Rp 1.005.000
Buku Novel & Karya Sastra = 30 paket x Rp 30.000 = Rp 900.000
Buku Teks Pelajaran = 30 paket x Rp 25.000 =Rp 750.000
Buku Referensi = 30 paket x Rp 50.000 = Rp. 1.500.000
Buku Pengetahuan = 30 paket x Rp 33.500 = Rp 1.005.000
Majalah & Koran = 80 paket x Rp 10.000 = Rp 800.000
Buku lain-lain = 30 Paket x Rp 25.000 = Rp 750.000

Total Rp 8.915.000

Total Keseluruhan Rp 40.810.000

Donasi Anda dapat berupa barang atau uang.

Cara Berdonasi Barang

Khusus donasi buku berupa barang dapat mengirimkan ke

Naharul Khairi (Bang Ais)
0857-1195-1515
Arif Helmanto (Ahel)
0857-1838-3330

Panorama Residence No 1/2
Jln. Batu Gede Raya RT 08 RW 07
Cilebut Barat, Sukaraja, Kab Bogor
Kodepos 16710

Cara Donasi Uang

Bank BRI
No Rekening
081301054026532
a/n Wahyu Wibawa

Bank BCA
No Rekening
0010567190
a/n Irvan

OVO
089514748479
a/n Irvan

Dana
089514748479
a/n Irvan

Kirim Bukti Donasi

Whatsapp dengan klik logo ini ya

Doa-doa Orang Baik

  • 21082021-Orang Baik
    Buku 52 buah

  • 21082021-Orang Baik
    OVO Rp 100.000
    Pesan: Semoga bermanfaat 🙂

  • 21082021-Orang Baik
    DANA Rp 50.000

  • 22082021-Orang Baik
    OVO Rp 10.000

  • 23082021-Orang Baik
    Buku 8 buah

  • 24082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000

  • 24082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000

  • 26082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000

  • 27082021-Orang Baik
    BCA Rp 15.000
    Pesan: maaf sekedarnya, semoga berkah

  • 27082021-Orang Baik
    BCA Rp 10.000
    Pesan: Sukses Taman Literasi 8, Ganbate!

  • 27082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000
    Pesan: Semoga berkah

  • 27082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000
    Pesan: Bantu doa dipertemukan jodoh juga ya

  • 27082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000
    Pesan: Bantu doa tuk diperlancar rejekinya

  • 28082021-Orang Baik
    BCA Rp 50.000
    Pesan: Semoga saya diterima pekerjaan. aamiin

  • 28082021-Orang Baik
    DANA Rp 30.000
    Pesan: Semoga berkah

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 5 / 5. Vote count: 8

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?